Konten dari Pengguna

Cara Membuat Getuk Singkong Gula Merah untuk Camilan Sore Hari

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
21 September 2023 16:46 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Membuat Getuk Singkong Gula Merah. Unsplash/Frank Zhang.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Membuat Getuk Singkong Gula Merah. Unsplash/Frank Zhang.
ADVERTISEMENT
Getuk singkong cocok untuk disantap dan dijadikan camilan sore hari. Ketahui cara membuat getuk singkong gula merah, yang mudah dan dapat dilakukan di rumah.
ADVERTISEMENT
Dalam buku 101 Travel Tips & Stories Indonesia, Claudia Kaunang dkk., (2017:80), getuk merupakan penganan khas Magelang yang terbuat dari ubi kayu dan gula, dan dimakan bersama parutan kelapa.
Getuk memiliki tekstur yang pulen dan rasa manis dari gula putih maupun gula merah, juga rasa gurih dari kelapa parut yang ditaburkan di atasnya.

Cara Membuat Getuk Singkong Gula Merah untuk Camilan Sore Hari

Ilustrasi Cara Membuat Getuk Singkong Gula Merah. Unsplash/Loren Biser.
Cara membuat getuk singkong gula merah diawali dengan mengukus ubi kayu atau singkong terlebih dahulu. Berikut cara membuat getuk singkong gula merah, yang dikutip dari buku Kue-Kue Indonesia: 165 Resep Penganan Populer Nusantara, Yasa Boga (2015:93)

Bahan-Bahan

ADVERTISEMENT

Cara Membuat

Resep membuat getuk di atas adalah resep untuk menghasilkan getuk sebanyak 20 hingga 24 potong.
Sebagai tips memasak getuk yang empuk, singkong yang telah dikukus dapat disortir terlebih dulu. Cara menyortirnya yakni dengan memisahkan singkong pulen dengan yang keras.
Selanjutnya singkong yang telah disortir tadi, dapat ditumbuk hingga halus bersama gula merah. Hal ini akan membuat getuk singkong memiliki tekstur yang sama rata dan tidak menggumpal.
Getuk yang baru matang, bisa didiamkan terlebih dulu agar tekstur menjadi lebih padat dan rasa dari gula merah juga lebih terasa. Setelah agak lebih dingin, getuk dapat dinikmati bersama dengan teh atau kopi di sore hari.
ADVERTISEMENT
Demikianlah cara membuat getuk singkong gula merah untuk camilan sore hari. Resep makanan khas Magelang ini juga bisa dibagikan kepada sahabat, agar dapat menikmati getuk gula jawa yang enak. (Fitri A)