Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Cara Mendeskripsikan Teks Deskripsi dalam Bahasa Indonesia
4 Oktober 2023 10:55 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Buku Yuk, Ungkap Idemu Melalui Teks Persuasi Hingga Teks Tanggapan, Minarni Try Astuti, (2019: 4), teks deskripsi memiliki ciri dari segi isi dan tujuannya.
Tujuannya yaitu menggambarkan atau merincikan objek dari sudut pandang penulis yang seolah-olah pembaca dapat merasakan, melihat dan mendengar objek yang dipaparkan dengan detail.
Bagaimana Cara Mendeskripsikan Teks Deskripsi?
Dapat dikatakan teks deskripsi merupakan bentuk komunikasi tertulis. Untuk dapat mendeskripsikan sesuatu dengan detail dan jelas tentunya membutuhkan keterampilan terutama dalam bahasa Indonesia.
Bagaimana cara mendeskripsikan teks deskripsi dalam bahasa Indonesia ? Ada beberapa cara, antara lain:
ADVERTISEMENT
Struktur Teks Deskripsi
Beberapa struktur dalam deskripsi yang perlu diperhatikan yaitu:
1. Identifikasi/pernyataan umum
Pada bagian identifikasi atau pernyataan umum berisi mengenai gambaran umum sebuah objek.
2. Deskripsikan Bagian
Ini berisi gambaran lebih lanjut dari deskripsi umum secara jelas dan terperinci untuk memberikan efek emosional pada pembaca, sehingga apa yang digambarkan dalam teks seolah-olah bisa dilihat, didengar, maupun dirasakan sendiri oleh pembaca.
3. Penutup atau Kesimpulan
Dalam penutup atau kesimpulan adalah penegasan pada hal yang dianggap penting. Kesimpulan dapat dicantumkan ataupun tidak.
Jadi, bagaimana cara mendeskripsikan teks deskripsi? Ada enam cara untuk mendeskripsikan teks deskripsi yaitu menentukan tema, menentukan arah tulisan , mengumpulkan data, menyusun data, menguraikan seluruh kerangka, dan menjelaskan dengan detail objek yang akan dibahas. (NOV)
ADVERTISEMENT