Konten dari Pengguna

Cara Mengatasi IMEI Tidak Terdaftar untuk Pengguna iPhone

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
20 Agustus 2023 18:57 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Mengatasi IMEI Tidak Terdaftar, Unsplash/Bagus Hernawan
zoom-in-whitePerbesar
Cara Mengatasi IMEI Tidak Terdaftar, Unsplash/Bagus Hernawan
ADVERTISEMENT
IMEI adalah sekumpulan nomor unik yang terdapat di semua jenis ponsel. Dengan adanya IMEI ini, ponsel bisa terhubung ke jaringan dan berfungsi untuk SMS dan telepon. Cara mengatasi IMEI tidak terdaftar untuk pengguna iPhone yang mudah dan dijamin berhasil.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari laman resmi Kementerian Keuangan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, pendaftaran IMEI yang dilakukan sendiri oleh pemilik ponsel yang dibeli dari luar negeri bisa dilakukan paling lambat 60 hari sejak tanggal kedatangan.

Cara Mengatasi IMEI Tidak Terdaftar

Cara Mengatasi IMEI Tidak Terdaftar, Unsplash/Arnel Hasanovic
Mengutip dari buku Tips Ampuh Android karya Amperiyanto (2014: 158), IMEI adalah suatu kode unik yang dimiliki oleh setiap perangkat.
Masih dalam buku yang sama, berikut adalah beberapa cara mengatasi IMEI tidak terdaftar untuk pengguna iPhone:

1. Masuk Situs Web Bea Cukai

Buka aplikasi peramban atau browser pada perangkat yang digunakan. Masuk ke situs khusus cek IMEI Kemenperin. Situs khusus ini bisa kunjungi dengan alamat imei.kemenperin.go.id.

2. Isi Formulir

Setelah itu, lengkapi formulir mulai dari data diri, data barang yang akan didaftarkan IMEI-nya, dan dokumen-dokumen pendukung.
ADVERTISEMENT

3. Bawa Ponsel ke Pos Pemeriksaan Bea Cukai

Jika sudah, pengguna akan mendapatkan ID registrasi dan kode QR. Lalu, bawa ponsel ke Pos Pemeriksaan Bea Cukai.

4. Selesai

Tunggu hingga hasil cek IMEI Kemenperin muncul. Setelah hasilnya muncul, nantinya ada informasi seperti “IMEI tidak terdaftar di database Kemenperin” atau “IMEI terdaftar di database Kemenperin”

Cara Membuka IMEI Terblokir

Berikut cara untuk membuka IMEI yang terblokir, baik untuk HP Android dan juga iPhone :
ADVERTISEMENT
Demikian beberapa cara mengatasi IMEI tidak terdaftar untuk pengguna iPhone. Jika nomor belum terdaftar, artinya pengguna perlu melakukan pendaftaran agar gawai dapat kembali berfungsi. (ananda)