Konten dari Pengguna

Cara Menghitung Kalori Harian untuk Pria dan Wanita

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
17 Mei 2023 13:17 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Menghitung Kalori Harian. Foto: Pixabay/Pexels.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Menghitung Kalori Harian. Foto: Pixabay/Pexels.
ADVERTISEMENT
Cara menghitung kalori harian diperlukan agar dapat memenuhi kebutuhan asupan gizi yang seimbang untuk tubuh.
ADVERTISEMENT
Dalam perhitungan kalori dibutuhkan data secara detail seperti berat badan dan aktivitas harian. Hal ini untuk mendapatkan hasil perhitungan yang akurat.

Cara Menghitung Kalori Harian

Ilustrasi Cara Menghitung Kalori Harian. Foto: Pixabay/Myriams-Fotos.
Mengutip dari Status Gizi dan Kebutuhan Energi, Erwin Setyo Kriswanto, berikut ini cara menghitung kalori harian untuk pria dan wanita:
SDA = (a –– b + c) x 10% (d)
Total = a –– b + c + d
ADVERTISEMENT

Contoh Kasus Perhitungan Kalori Harian

Berikut ini contoh kasus perhitungan kalori harian yang dikutip dari Status Gizi dan Kebutuhan Energi, Erwin Setyo Kriswanto:
Soal:
Seorang pesilat dengan berat badan 50 kg melakukan aktivitas tidur selama 8 jam dan melakukan kerja sangat berat selama 16 jam. Berapakah kalori yang diperlukan dalam sehari?
Jawab:
1. BMR= 24 jam x50 x 1 kal = 1200 kal (a)
2. Tidur= 8 jam x 50 x 0,1 = 40 kal (b)
3. Kebutuhan energi untuk kerja
50 kal x 50 Kg x 16/24 = 1666,67 kal (c)
4. SDA = (a – b + c) x 10%
(1200 – 40 + 1666,67) x 10% = 282,67 kal (d)
ADVERTISEMENT
5. Total= a – b + c + d
1200–40+1666.67+282.67 = 3109.34 kal
Jadi, total kebutuhan kalori harian untuk pesilat tersebut ialah 3109,34 kal.
Itulah cara menghitung kalori harian untuk pria dan wanita yang bisa dijadikan referensi. Pastikan untuk mengetahui seberapa banyak aktivitas yang dilakukan beserta detail berat badan sehingga dapat menghitung kebutuhan kalori harian secara tepat. (You)