Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.0
Konten dari Pengguna
5 Manfaat Menonton Film
15 Mei 2017 18:20 WIB
Diperbarui 14 Maret 2019 21:17 WIB
Tulisan dari Tutur Literatur tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Jangan dikira kegiatan menonton hanya untuk hiburan semata, Selain mengasyikkan, menonton film juga banyak manfaatmya!
ADVERTISEMENT
Menonton film adalah suatu aktivitas yang memberikan hiburan. Disamping memberikan hiburan, kegiatan ini juga berguna untuk melepas stress dan penat yang tengah menggerogoti semangat. Tapi, tak hanya bisa memberikan kita kesenangan, menonton film juga banyak memberikan manfaat positif bagi diri kita. Penasaran apa saja? Mari simak ulasan berikut!
1. Menghilangkan Stress
2. Memberikan inspirasi dan motivasi
Pendekatan ini seringkali dipakai untuk mengobati pasien yang memiliki gangguan depresi, gangguan mood dan sejenisnya. Film yang menyajikan visual , dialog serta musik pengiring dapat membantu seseorang yang sedang mengalami masalah psikis. Efek dari cinema therapy ini juga berdampak luar biasa jika dikombinsikan dengan alat terapi lain.
4. Mempelajari hal-hal baru
Bagi kamu yang gemar menonton film-film luar negeri, ternyata banyak sekali manfaat yang bisa kita peroleh. Diantarantya adalah menambah pengetahuan akan sejarah, mengenal tokoh-tokoh yang berpengaruh dunia, mempelajari kebiasaan dan tingkah laku manusia, serta mempelajari bahasa dan budaya asing.
ADVERTISEMENT
5. Meningkatkan Imajinasi.
"Imagination is more important than knowlegde. Knowledge is limited. Imagination encircles the world" Tutur Alber Einstein. Imajinasi sangat penting bagi hidup kita. Sebagaimana yang diungkapkan oleh Albert Einstein. imajinasi sangat penting untuk kehidupan kita. Menonton film dapat meningkatkan daya imajinasi, dan dengan imajinasi kita dapat berpikir lebih kreatif sehingga dapat dijadikan inspirasi dalam berkarya.
Tunggu apalagi? Mari menonton film sepulang beraktivitas nanti!