Konten dari Pengguna

Resep Semur Telur Tahu yang Sederhana dan Lezat

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
29 Maret 2022 13:06 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Semur Telur. Foto: Shutter Stock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Semur Telur. Foto: Shutter Stock
ADVERTISEMENT
Semur memang identik dengan daging, tapi ada banyak juga olahan daging dengan produk nabati, seperti jengkol dan tahu. Kemudian ada semur telur yang juga populer, ia terbuat dari telur rebus yang dimasak dengan bumbu khas kuliner Nusantara, sebagaimana yang biasa dijadikan bumbu semur.
ADVERTISEMENT
Semur telur biasanya dicampur dengan tahu, perpaduan yang bikin kaya rasa dan tekstur. Sajikan hidangan ini untuk keluarga, dijamin pasti mereka suka. Anak-anak pun bisa menyantap semur telur karena rasanya yang manis gurih dan tidak pedas.
Selain enak, semur tahu pun praktis banget untuk dibuat, lebih ekonomis juga. Jadi pastinya kamu makin semangat mencoba resep semur telur di bawah ini, Ayo, ikuti resepnya dan sajikan untuk keluarga.

Resep Semur Telur

Resep semur telur di bawah ini ditambah dengan tahu agar rasanya lebih kaya. Tapi kamu bisa tidak menggunakan tahu jika tidak suka. Yuk, ikuti resepnya secara saksama, dilansir dari YouTube Mama Adeeva.
Itu dia cara membuat semur telur yang gampang banget untuk kamu praktikkan di rumah. Yuk, segera ke dapur, cobain resep yang satu ini dan sajikan untuk keluarga tercinta.
ADVERTISEMENT
(ADS)