Konten dari Pengguna

Resep Tahu Campur Surabaya, Kuliner Tahu yang Wajib Dicoba

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
27 Oktober 2022 14:43 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tahu Campur. Foto: Prabarini Kartika/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Tahu Campur. Foto: Prabarini Kartika/kumparan
ADVERTISEMENT
Jika ke Surabaya, jangan sampai lewatkan kuliner tahu campur yang khas banget. Sekilas, tahu campur tampak seperti mi kuah biasa dengan topping tahu. Namun, tahu campur berbeda dan punya kelezatan tersendiri.
ADVERTISEMENT
Salah satu hal yang membuat tahu campur berbeda adalah penggunaan petis dalam bumbu. Petis adalah bumbu yang dibuat dari produk sampingan olahan makanan berkuah (biasanya pindang ikan, kupang, atau udang). Petis bertekstur kental seperti saus pekat. Dalam pengolahannya, petis ditambah karamel gula batok, makanya rasanya manis dan berwarna cokelat.
Tahu campur cocok banget disajikan di malam hari atau saat cuaca dingin. Kamu yang berada di luar Surabaya dan pengin mencicipi tahu campur, kamu bisa banget membuatnya di rumah berdasarkan resep di bawah ini.

Resep Tahu Campur Surabaya

Resep tahu campur berikut dikutip dari buku Wisata Kuliner Makanan Daerah Khas Surabaya karya Miftah Sanaji. Yuk, praktikkan dan sajikan untuk keluarga tercinta.
ADVERTISEMENT
Itulah resep tahu campur yang mudah dan enak dimakan bareng keluarga. Selamat mencoba, ya!
(DEL)