5 Alasan Penyimpanan atau Pengemasan yang Baik akan Makanan Olahan Menjadi Awet

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
20 April 2024 17:09 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi Penyimpanan atau Pengemasan yang Baik Akan Makanan Olahan Menjadi Lebih Awet Mengapa Demikian Tuliskan Pendapatmu. Sumber: Foto Unsplash/PULSÍTOS.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Penyimpanan atau Pengemasan yang Baik Akan Makanan Olahan Menjadi Lebih Awet Mengapa Demikian Tuliskan Pendapatmu. Sumber: Foto Unsplash/PULSÍTOS.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Penyimpanan atau pengemasan yang baik akan makanan olahan menjadi lebih awet, mengapa demikian? Tuliskan pendapatmu! Apabila dilihat secara umum, penyimpanan atau pengemasan makanan mempunyai tujuan untuk menjaga kualitas serta daya tahan dari makanan olahan tersebut.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan buku yang berjudul Pengemasan dan Penyimpanan Produk Bahan Pangan, Ismail Sulaiman, (2021:2), pengemasan merupakan salah satu proses untuk membungkus suatu produk yang bertujuan untuk mengurangi terjadinya kerusakan terhadap bahan pangan, baik yang kering maupun yang basah.
Pengemasan berfungsi juga untuk menempatkan produk-produk yang nantinya digunakan untuk didistribusi atau penyimpanan. Oleh karena itu, pengemasan dan penyimpanan tidak dapat dipisahkan. Hal ini selalu berkaitan dengan kegunaan dan pemanfaatan dalam produk bahan pangan.

Penyimpanan atau Pengemasan yang Baik akan Makanan Olahan Menjadi Lebih Awet, Mengapa Demikian? Tuliskan Pendapatmu!

Ilustrasi Penyimpanan atau Pengemasan yang Baik Akan Makanan Olahan Menjadi Lebih Awet Mengapa Demikian Tuliskan Pendapatmu. Sumber: Foto Unsplash/ün LIU
Penyimpanan atau pengemasan yang baik akan makanan olahan menjadi lebih awet, mengapa demikian? Tuliskan pendapatmu! Jawabannya untuk melindungi produk agar kondisi dan bentuk tetap sama.
ADVERTISEMENT
Selain itu, juga terdapat beberapa alasan lain dilakukan penyimpanan atau pengemasan terhadap produk makanan olahan, antara lain:

Ciri-Ciri Pengemasan Makanan yang Baik

Ilustrasi Penyimpanan atau Pengemasan yang Baik Akan Makanan Olahan Menjadi Lebih Awet Mengapa Demikian Tuliskan Pendapatmu. Sumber: Foto Unsplash/Ishaq Robin
Berdasarkan buku Home Made Frozen Food, Yuyun Alamsyah, (2008:13), pengemasan yang tepat akan memelihara rasa, warna, kandungan air, hingga nutrisi yang terdapat pada makanan olahan tersebut. Pengemasan makanan yang baik mempunyai ciri-ciri sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Agar lebih mudah, maka bisa gunakan kantung plastik sehingga tahan dingin atau gunakan bahan dari plastik yang dapat dipakai ulang. Jangan gunakan botol atau gelas yang mudah pecah. Selain itu, pilihlah bahan yang tidak mudah pecah.
Itulah alasan penyimpanan atau pengemasan yang baik akan makanan olahan menjadi lebih awet. Semoga dapat menambah wawasan bagi para pembaca. (Adm)