Konten dari Pengguna

Apa Kunci Jawaban TTS Jauh di Mata dekat di Hati? Berikut Penjelasannya

Berita Terkini
Penulis kumparan
21 Agustus 2023 18:53 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Jauh dimata dekat di hati. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Kelly Sikkema
zoom-in-whitePerbesar
Jauh dimata dekat di hati. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Kelly Sikkema
ADVERTISEMENT
Kunci jawaban TTS jauh dimata dekat di hati adalah usus. Teka-teki silang memang menjadi salah satu hiburan yang banyak dimainkan para pengguna media sosial.
ADVERTISEMENT
Permainan ini cukup menghibur dan seru, jika dimainkan bersama dengan teman satu tongkrongan. Dikutip dari buku berjudul Utak Atik Otak, Puspa Swara (2020, 2), TTS menjadi konsumsi semua lapisan masyarakat dan digemari oleh segala usia.

Kunci Jawaban TTS

Jauh dimata dekat di hati. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Ross Sneddon
Teka-teki silang adalah suatu permainan di mana para pemain harus mengisi ruang-ruang kosong (berbentuk kotak putih) dengan huruf-huruf. Huruf tersebut harus dirangkai membentuk sebuah kata berdasarkan petunjuk yang diberikan.
Petunjuknya dibagi ke dalam kategori "mendatar" dan "menurun" tergantung susunan kotak-kotak putih yang harus diisi. Pada awalnya, TTS muncul pada 14 September 1890 di majalah Italia II Secolo illustrato della Domenico.
Teka-teki yang simpel ini di buat oleh Giuseppe Airoldi dan diberi nama Per Passare il Tempo atau untuk mengisi waktu. Sekarang, TTS sudah berkembang menjadi permainan teka-teki digital. TTS mampu melihat sejauh mana kreatifitas berpikir dan wawasan yang dimiliki.
ADVERTISEMENT
Teka teki ini memiliki banyak tema dan pertanyaan yang bisa ditebak, mulai dari tebak-tebakan receh, romantis, ilmu pengetahuan, sejarah atau soal mengasah IQ. Berikut soal atau petunjuk TTS beserta dengan kunci jawabannya.
ADVERTISEMENT
Itulah kunci jawaban TTS tentang jauh di mata dekat di hati yang dapat dijadikan bocoran. Selain itu, para pemain juga dapat melihat soal atau petunjuk yang lain beserta dengan kunci jawabannya. Semoga membantu! (Gin)