Konten dari Pengguna

Atmosfer: Pengertian, Fungsi, dan Komposisi Gasnya

Berita Terkini
Penulis kumparan
13 Februari 2023 19:58 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Udara kering pada atmosfer mengandung gas nitrogen sebesar 78% (Foto: NASA | Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Udara kering pada atmosfer mengandung gas nitrogen sebesar 78% (Foto: NASA | Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Bumi terdiri dari beberapa lapisan. Ada lapisan udara yang menyelubungi Bumi yang disebut sebagai atmosfer. Atmosfer mengandung berbagai gas. Udara kering pada atmosfer mengandung gas nitrogen sebesar 78%.
ADVERTISEMENT
Atmosfer juga terdiri dari beberapa lapisan. Apa saja lapisan pada atmosfer? Simak jawabannya serta fungsi dan komposisi gas pada atmosfer berikut ini.

Udara Kering pada Atmosfer Mengandung Gas Nitrogen Sebesar 78%

Ilustrasi Udara Kering pada Atmosfer Mengandung Gas Nitrogen Sebesar 78% (Foto: Florencia Viadana | Unsplash.com)
Dikutip dari Explore Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs Kelas VII yang disusun oleh Sadiman dan Ningsih (2019), atmosfer merupakan lapisan udara yang menyelubungi Bumi. Atmosfer disusun oleh gabungan dari gas-gas yang berlapis-lapis dan tidak berwarna.
Komposisi gas pada atmosfer antara lain adalah:
Gas yang membentuk atmosfer digolongkan menjadi dua kelompok berdasarkan kadarnya yaitu gas yang kadarnya tetap atau permanen dan gas yang kadarnya tidak tetap. Gas yang kadarnya tetap adalah nitrogen, oksigen, hidrogen, helium, kripton, xenon, argon, dan neon.
ADVERTISEMENT
Gas-gas tersebut jumlahnya relatif konstan di permukaan Bumi sampai ketinggian sekitar 25 km. Campuran dari gas-gas tersebut disebut sebagai udara kering. Sedangkan gas yang kadarnya tidak tetap adalah uap air, karbon dioksida, dan ozon.
Atmosfer berfungsi sebagai pelindung untuk kehidupan di Bumi dari sinar matahari dan benda langit yang bisa jatuh ke Bumi, menjaga suhu Bumi, dan menjaga siklus air di Bumi.

Lapisan Atmosfer

Atmosfer terdiri dari beberapa lapisan yang dibagi berdasarkan perubahan temperatur dan ketinggiannya sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Demikian penjelasan tentang pengertian, fungsi, dan komposisi gas pada atmosfer. Selamat belajar! (KRIS)