Konten dari Pengguna

Pengertian Gerakan Pivot dalam Bola Basket dan Cara Melakukannya

Berita Terkini
Penulis kumparan
27 Juni 2024 17:01 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi pengertian gerakan pivot dalam bola basket adalah. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi pengertian gerakan pivot dalam bola basket adalah. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Bola basket merupakan salah satu olahraga permainan yang populer Indonesia. Di dalamnya terdapat sejumlah teknik yang wajib dikuasai oleh para pemain. Salah satunya adalah teknik atau gerakan pivot. Tentunya pengertian gerakan pivot dalam bola basket adalah pengetahuan yang penting untuk dipahami.
ADVERTISEMENT
Dengan begitu, nantinya pemain akan lebih mudah dalam memahami tata cara melakukan gerakan tersebut. Sebab, pivot merupakan salah satu gerakan yang krusial dalam permainan bola basket.

Pengertian Gerakan Pivot dalam Bola Basket dan Tata Cara Melakukannya

Ilustrasi pengertian gerakan pivot dalam bola basket adalah. Sumber: pexels.com
Mengutip dari buku Pembelajaran Permainan Bola Basket, Dhika Bayu Mahardhika, Tedi Purbangkara, dan Rahmat Iqbal (2024:66), pengertian gerakan pivot dalam bola basket adalah gerakan memutar badan menggunakan satu kaki sebagai tumpuan, di mana biasanya dilakukan setelah menerima operan bola dari rekan satu tim.
Adapun tujuan utama dari gerakan ini adalah untuk menguasai bola agar tidak mudah direbut oleh pemain dari tim lawan. Jadi, pemain yang melakukan pivot akan mengubah arah mereka dalam waktu cepat sambil memegang bola.
ADVERTISEMENT
Berikut ini adalah tata cara melakukan gerakan pivot dalam permainan bola basket yang benar.
Dari penjelasan di atas, bisa dipahami bahwa pengertian gerakan pivot dalam bola basket adalah salah satu teknik yang penting untuk dikuasai oleh para pemain. Tujuannya adalah agar terhindar dari pemain tim lawan yang ingin merebut bola tersebut.
ADVERTISEMENT
Semoga informasi mengenai gerakan pivot dalam permainan bola basket di atas dapat bermanfaat. Khususnya bagi orang-orang yang tertarik dengan olahraga ini. (Anne)