Foto: Olah TKP Rumah Terduga Teroris Bom Polsek Astanaanyar di Boyolali

4 Agustus 2023 13:07 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Tim Inafis Polri melakukan identifikasi barang bukti saat olah tempat kejadian perkara (TKP) rumah terduga teroris di Trayu, Banyudono, Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (4/7).
ADVERTISEMENT
Densus 88 Antiteror Polri menangkap dua orang terduga teroris di wilayah Boyolali, yang diduga terafiliasi dengan pelaku bom bunuh diri di Polsek Astanaanyar, Polrestabes Bandung, Jawa Barat.
Peristiwa bom bunuh diri di Polsek Astanaanyar, Bandung, Jawa Barat, itu terjadi pada 7 Desember 2022. Peristiwa tersebut menewaskan seorang anggota polisi dan melukai 10 orang lainnya.
Tim Inafis Polri melakukan identifikasi barang bukti saat olah tempat kejadian perkara (TKP) rumah terduga teroris di Trayu, Banyudono, Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (4/7/2023). Foto: Aloysius Jarot Nugroho/ANTARA FOTO