Menilik Kondisi Geografis Pulau Jawa Berdasarkan Peta

24 Juli 2020 13:33 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Lanskap Gunung Salak, Jawa Barat Foto: Flickr / prina widia
zoom-in-whitePerbesar
Lanskap Gunung Salak, Jawa Barat Foto: Flickr / prina widia
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Dari lima pulau besar yang ada di Indonesia, Pulau Jawa merupakan wilayah yang paling padat penduduk. Padahal, Pulau Jawa memiliki luas paling kecil dibanding Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Papua.
ADVERTISEMENT
Luas pulau Jawa hanya 128.297 kilometer persegi dengan tingkat kepadatan penduduknya sebesar 1.317 jiwa/km persegi. Bisa dikatakan, 45%-60% penduduk Indonesia bermukim di Pulau Jawa.
Meski ukurannya kecil, Pulau Jawa menjadi pusat pemerintahan dan banyak orang-orang penting yang berasal dari sini. Pulau Jawa memiliki 6 provinsi yakni Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur dan Daerah Istimewa Yogyakarta.
Untuk mengetahui kondisi geografis Pulau Jawa berdasarkan peta selengkapnya, simak ulasan berikut ini.

Kondisi Geografis Pulau Jawa Berdasarkan Peta

Pantai Pangandaran Foto: Shutter Stock
Luas
Batas Laut
ADVERTISEMENT
Batas daratan
Pantai
Laut
Gunung
ADVERTISEMENT