Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.100.0
7 Ramadhan 1446 HJumat, 07 Maret 2025
Jakarta
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna
3 Contoh Getaran Harmonik Sederhana beserta Pengertiannya
5 Januari 2024 13:32 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Contoh getaran harmonik sederhana tidak hanya terdapat dalam bandul pada jam saja, melainkan juga ada contoh lainnya dalam kehidupan. Getaran harmonik sederhana bisa terlihat dari benda bergerak maju mundur pada garis yang sama.
ADVERTISEMENT
Getaran ini bisa terjadi karena ada sebuah benda atau partikel yang bergerak maju mundur berada dalam posisi setimbang. Penting bagi siswa untuk memahami apa getaran harmonik sederhana yang dijelaskan dalam Fisika.
Pengertian Getaran Harmonik Sederhana
Dalam Fisika selain ada gerakan harmonik sederhana, terdapat juga getaran osilasi atau getaran harmonik sederhana.
Mengutip dari buku Fisika SMA Kelas XI, M. Ali Yaz, (2007:79), getaran osilasi harmonik atau getaran harmonik sederhana yang terdapat perambatan energi.
Besaran percepatan secara proporsional energi tersebut sama dengan besarnya perpindahan yang berasal dari titik pusat.
Pengertian getaran osilasi harmonik adalah jenis gerak osilasi yang konsepnya paling sederhana. Getaran harmonik sederhana diharapkan bisa terjadi selama gaya pemulihan berlawanan arah dengan perpindahan.
ADVERTISEMENT
Hanya saja, untuk perpindahan amplitudo dengan nilai kecil semuanya termasuk dalam gerak osilasi harmonik sederhana. Adapun persamaan dari getaran ini dijelaskan dalam persamaan diferensial yaitu
Contoh Getaran Harmonik Sederhana
Pada getaran harmonik sederhana, benda lebih sering mengalami gerakan berulang dengan pola yang sama. Untuk lebih memahaminya, bisa simak contoh getaran harmonik sederhana di bawah ini.
1. Bandul Jam
Jam bergerak dari posisi awal dan setelah itu akan kembali lagi ke posisi tersebut setelah menempuh jarak tertentu.
2. Ayunan
3. Alat Musik Petik
Selain pada bandul dan ayunan, pada alat musik petik juga terdapat penerapan getaran harmonik sederhana. Misalnya seorang gitaris memainkan gitar yang bisa menghasilkan suara ke pendengar.
ADVERTISEMENT
Saat senar gitar dipetik akan menghasilkan energi pada jarak tertentu hingga mencapai pendengaran manusia.
Ada banyak contoh getaran harmonik sederhana yang dijelaskan dalam pelajaran Fisika . Dengan mempelajari materi ini, bisa lebih tahu mengapa bandul pada jam bergerak dengan pola yang sama. (GTA)