Konten dari Pengguna

Tiket masuk Green Grass Cikole Terbaru untuk Liburan ketika Lebaran

Seputar Bandung
Menyediakan informasi serba serbi Bandung, mulai dari travel, kuliner, sejarah, dan lainnya.
22 Maret 2024 13:24 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Tiket Masuk Green Grass Cikole (Bukan Gambar Sebenarnya)|Pexels|Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Tiket Masuk Green Grass Cikole (Bukan Gambar Sebenarnya)|Pexels|Pixabay
ADVERTISEMENT
Wisatawan yang akan berlibur ke Bandung dan menyukai kemah, salah satu tempat yang bisa dikunjungi adalah Green Gras Cikole. Namun sebelum datang, wisatawan perlu mengetahui tiket masuk Green Grass Cikole terlebih dahulu.
ADVERTISEMENT
Tempat ini merupakan area wisata alam yang memiliki pemandangan indah dan biasanya digunakan untuk berkemah. Selain itu, tempat ini juga memiliki beragam wahana menarik yang dapat dimainkan oleh wisatawan.

Harga Tiket Masuk Green Gras Cikole dan Sewa Lainnya

Ilustrasi Tiket Masuk Green Grass Cikole (Bukan Gambar Sebenarnya)|Pexels|Lukas
Green Grass Cikole merupakan tempat berkemah di Bandung yang berada pada ketinggian 1300 mdpl dan berada tepat di kaki gunung Tangkuban Perahu.
Dikutip dari laman instagram @greengrass_cikole, tempat ini berlokasi di Cikole, Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat. Sebelum berkunjung, simak harga tiket masuk Green Gras Cikole dan persewaan lainnya berikut ini:
ADVERTISEMENT

Fasilitas dan Wahana di Green Gras Cikole

Ilustrasi Tiket Masuk Green Grass Cikole (Bukan Gambar Sebenarnya)|Pexels|RRRina
Green Gras Cikole menawarkan fasilitas memadai untuk pengunjungnya. Fasilitas tersebut mulai dari musala, glamping, outdoor meeting room, taman, wedding area dan toilet dalam jumlah banyak.
Selain itu, sebagai bumi perkemahan yang sering dijadikan lokasi wisata, di sini wisatawan juga dapat bermain wahana yang seru. Wahana tersebut meliputi, offroad, mobile remote, paintball, team building, flying fox dan fun games. Harga tiket bermain di wahana ini mulai dari Rp150.000-Rp2.100.000. Tempat ini buka selama 24 jam penuh.
Demikian informasi mengenai tiket masuk Green Gras Cikole. Wisatawan dapat menjadikan tempat ini sebagai objek wisata ketika liburan lebaran datang. (AIN)
ADVERTISEMENT