Konten dari Pengguna

Tata Cara Menulis Gelar yang Benar dari Diploma sampai Doktor

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
4 November 2024 17:03 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara menulis gelar yang benar. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara menulis gelar yang benar. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Seseorang yang menempuh pendidikan diploma hingga doktor tentu akan mendapatkan gelar sesuai dengan bidang studi yang ditempuh. Sudah sewajarnya jika seseorang mengetahui tata cara menulis gelar yang benar.
ADVERTISEMENT
Hal ini menjadi penting karena penulisan gelar studi akademik memiliki aturannya masing-masing. Selain itu, setiap program studi juga memiliki penyebutan gelar yang berbeda.

Tata Cara Menulis Gelar yang Benar

Ilustrasi cara menulis gelar yang benar. Sumber: pexels.com
Mengutip dari buku Kata Baku dalam Bahasa Indonesia, La Ode Abdul Wahid (2022), berikut ini adalah tata cara menulis gelar yang benar mulai dari jenjang pendidikan diploma hingga doktoral.

1. Gelar Diploma

Diploma adalah jenjang pendidikan yang memiliki tingkatan Diploma 1, Diploma 2, Diploma 3, dan Diploma 4. Keempatnya akan mendapatkan gelar yang berbeda. Berikut adalah contoh penulisannya.

2. Gelar Sarjana

Penulisan gelar sarjana dilakukan dengan menuliskan nama yang disusul dengan tanda koma. Kemudian singkatan jenjang pendidikan dan diikuti dengan tanda titik, lalu singkatan program studi. Berikut contohnya.
ADVERTISEMENT

3. Gelar Magister

Gelar magister diperoleh setelah menempuh pendidikan S2 dan ditulis dengan huruf M di belakang nama. Berikut contoh penulisannya.

4. Gelar Doktor

Gelar doktor ditulis dengan Dr., di mana huruf D ditulis kapital. Berbeda dengan gelar diploma hingga magister, gelar doktor ini ditulis di depan nama penerimanya.
Sedangkan untuk lulusan S3 di luar negeri, ada beberapa negara yang memberi gelar doctors of philosophy yang disingkat Ph.D dan ditulisa di belakang nama penerima.
ADVERTISEMENT
Demikian cara menulis gelar yang benar sesuai dengan tingkat pendidikan yang ditempuh. (Anne)