Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
30 Ucapan Selamat Jumat Agung untuk Perayaan Paskah 2022
14 April 2022 17:13 WIB
·
waktu baca 6 menitTulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Jumat Agung diperingati umat Kristiani sebagai hari penyaliban dan kematian Yesus Kristus di Bukit Golgota. Sebagai bentuk peringatannya, saling berkirim kata-kata ucapan selamat Jumat Agung bisa menjadi salah satu alternatifnya.
ADVERTISEMENT
Mengutip dalam buku Selamat Paskah oleh Andar Ismail Pdt, peristiwa Jumat Agung berawal ketika Yesus Kristus dan murid-muridnya menjalani Perjamuan Terakhir di malam sebelum Yesus meninggal.
Setelah mengambil bagian dalam perjamuan, Yesus pergi ke Taman Getsemani dan berdoa kepada Bapa. Sementara itu, murid-muridnya tidur di dekat-Nya.
Doa yang dinaikkan Yesus termuat dalam Matius 26:39 yang berbunyi: "Maka Ia maju sedikit, lalu sujud dan berdoa, kata-Nya: "Ya Bapa-Ku, jikalau sekiranya mungkin, biarlah cawan ini lalu dari pada-Ku, tetapi janganlah seperti yang Kukehendaki, melainkan seperti yang Engkau kehendaki."
Yesus sudah mengetahui bahwa Ia akan menanggung dosa para umat manusia. Cawan yang diucapkan dalam doa mengandung arti kematian dengan penyaliban.
Setelah berdoa, Yesus ditangkap karena salah satu murid-Nya, Yudas Iskariot menjual Yesus. Akhirnya, Yesus dibawa ke Pontius Pilatus dan dijatuhi hukuman mati. Pilatus sebenarnya tidak menganggap Yesus bersalah, tetapi ia menjatuhi hukuman karena permintaan banyak orang.
ADVERTISEMENT
Sebelum disalib, Yesus disiksa dengan luar biasa. Ia dicambuk, dipukul, dan dipakaikan mahkota duri di kepala-Nya. Dia juga dipaksa memikul salibnya secara sendirian.
Setelah itu, Yesus dibawa ke Kalvari atau Bukit Golgota untuk disalibkan. Pada jam tiga sore, Yesus meninggal di kayu salib dan dikuburkan dalam makam yang disegel dengan batu besar. Namun, pada hari ketiga makam Yesus kosong. Sebab, Dia telah bangkit dan mengalahkan kuasa maut.
Agar lebih bersyukur atas pengorbanan-Nya, berikut kumpulan ucapan selamat Jumat Agung yang bisa dibagikan kepada saudara seiman.
Kumpulan Ucapan Selamat Jumat Agung
Merujuk pada situs Learn Religion, uraian ucapan selamat Jumat Agung berikut ini bisa dibagikan secara langsung maupun melalui media sosial.
Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung
Untuk menambah semarak perayaan Jumat Agung yang penuh kasih dan cinta ini, peringatannya bisa dilakukan dengan memasang twibbon. Twibbon ucapan selamat Jumat Agung dengan berbagai tema dan desain menarik ini bisa diunggah melalui media sosial seperti Facebook, Instagram, hingga Whatsapp.
ADVERTISEMENT
Dihimpun melalui situs Twibbonize, berikut link Twibbon yang bisa diunggah secara gratis:
1. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 1
2. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 2
3. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 3
4. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 4
5. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 5
6. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 6
7. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 7
8. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 8
9. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 9
10. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 10
11. Link Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung 11
Cara Menggunakan Twibbon Ucapan Selamat Jumat Agung
Tak perlu khawatir, untuk menggunakan Twibbon ucapan selamat Jumat Agung bisa ikuti langkah-langkah mudah berikut ini:
ADVERTISEMENT
(VIO)
Paus Fransiskus wafat di usia 88 tahun pada Senin pagi (21/4) akibat stroke dan gagal jantung. Vatikan menetapkan Sabtu (26/4) sebagai hari pemakaman, yang akan berlangsung di alun-alun Basilika Santo Petrus pukul 10.00 pagi waktu setempat.